Saturday 5 June 2010

belajar mengerti arti dibalik sebuah ujian.

ehem.ehem.

siapakah diantara kalian yang sedang berada dalam masa2 sulit? (ngacung tgn jg)
wah byk ya (sok2 liat) hahaha
bagus2.. saya cm pgn bilang, kalian hrsnya bersyukur msh dikasih 'ujian' sm Dia.

kenapa? artinya Dia masih sayang sm kalian dan Dia yakin kalian bisa lewatin ujian ini.

ingat kan waktu di bangku sekolah kita dikasih ujian? biar apa? biar tambah jago. tambah gape sama pelajaran itu. nah bayangkan lah hidup itu sebuah institusi edukasi dan kalian sedang dalam masa ujian yang nantinya akan membawa kalian ke tingkat selanjutnya.

ya kan? emang sih, kadang teori ini lebih gampang lewat mulut dari pada prakteknya, tapi semua teori itu dibuat berdasarkan praktek yg udah ada. jadi pada intinya teori ini adalah benar. ga percaya? coba sendiri.

lagian, masa lo mau hidup lo senang2 mlu, dari luar si mungkin enak, tapi pd akhirnya lo juga yang bakal nyesel, karena kurangnya  'rona' dalam hidup lo. too flat. boring and what so ever. kita ga bisa selalu di atas lagian.

emang si, kadang gue jg suka mengutuki, kenapa kok kayaknya hidup tuh ga adil. kayaknya, yang susah tambah susah, yang seneng tambah seneng. akhirnya gue mikir, itu semua balik lg sm yg ngalamin. its all about state of mind. bagaimana lo membangun pemikiran itu sendiri.

kalo lo susah, lalu lo terus merutuki kesusahahn tersebut, lama2 beneran tambah susah! lo seneng, dan lo terus mempertahankan kesenangan lo itu, yaudah thats it. pikiran jg pny kekuatan.

thoughts become reality, so choose a good one!

No comments:

Post a Comment